Jumat, 28 Januari 2011

selamat datang cinta

Kau datang membawa segala rasa dan kata yang kau pikir itu cinta
Kau juga membawa segala janji dan mimpi yang kau kira itu cinta
Kisah indah kita bagai dewa dewi tak perlu alasan tuk saling cinta

Tawa canda
Sakit hati
Hati rindu
Airmata
Semuanya tak pada kita ketika cinta ada

Makianku
Cemburumu
Ocehanku
Amarahmu
Nikmati dan katakan selamat datang cinta

selamat datang cinta - Aryo Wahab - Sita (untuk lagu Manten - Sujiwo Tedjo)

Rabu, 26 Januari 2011

ungu

selalu saja terjadi,..
seperti ini,.

rasa yang sama,.
lagu yang tak jauh berbeda,..

aku enggan bertanya,.
serak, sakit dan berdarah,.

salahku,.
semua salahku,..
meski aku tak pernah tahu,..